Tugas Pemuatan kopling di radar Nganjuk
Menulis. Sama seperti halnya membaca, menghitung, mengingat, maupun menghafal, menulis juga salah satu ketrampilan wajib yang harus dimiliki setiap manusia, yang juga tidak lepas dari tugas harian kita. Menulis akan menjadi sebuah pekerjaan jika dilakukan oleh orang-orang ahli dalam bidang ini. Pekerjaan yang menyenangkan adalah hobi yang dibayar, melalui sebuah tulisan seorang itu akan dikenal sejarah, dia akan tetap abadi dalam tulisan-tulisannya, kualitas diri seorangpun juga dapat dinilai melalui tulisannya. Komunitas Pejuang Literasi Kabupaten Nganjuk atau yang kita sebut dengan nama KOPLING adalah komunitas yang lahir dari gagasan tiga orang pecinta literasi yaitu Bunda Novarina, Bapak Agus Heri dan Kang Heru, dengan hobi serta visi-missi yang sama yaitu guna memajukan literasi dan minat baca masyarakat, terbentuklah sebuah komunitas literasi ini disebuah wilayah Kota Bayu. Literasi itu berjenis : Literasi baca tulis, Literasi Numerik (Musik), Literasi sains (Teknologi), Lite...